Contoh Permohonan Peserta Peremajaan Kelapa Sawit
KELOMPOK
TANI
“SAWIT BERSATU’’
Alamat: Desa Topoyo Kecamatan Topoyo
Kab. Mamuju Tengah Prov. Sulawesi Barat
Polongaan, 10 Agustus
Nomor
|
:
|
-
|
Kepada
|
|
Lampiran
|
:
|
-
|
Yth. Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Mamuju
Tengah
Cq. Bidang
Perkebunan
Di
Tobadak
|
|
Perihal
|
:
|
Permohonan sebagai Peserta Kegiatan Peremajaan Tanaman Kelapa Sawit
Dalam Kerangka Pendanaan BPDPKS
|
Dengan Hormat,
Bersama ini
kami sampaikan permohonan Peremajaan Perkebunan Kelapa Sawit kelompok tani
Sawit Bersatu dengan dana dari Badan
Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS), seluas 50 ha, tahun tanam 1993
atau produktivitas rata-rata 10 ton/ha/th pada tahun 2018 dan umur tanaman
diatas 25 tahun dengan total biaya Rp 325.000.000 dengan rincian sebagai
berikut:
No
|
Kelompok
|
No Kelompok
|
No Register
|
Luas
|
Biaya (Rp)
|
1
|
Sawit Bersatu
|
50 Hektar
|
325.000.000
|
||
Jumlah
|
50 Hektar
|
325.000.000
|
Terlampir kami sampaikan kelengkapan dokumen permohonan, sebagai
berikut:
1.
Profil Lahan; klik disini
2.
Profil Pekebun; klik disini
4.
ProfilPekebun
yang memiliki 2 kaplingberlainan kelompok;
5.
Rencana
Kebutuhan dan Pembiayaan Peremajaan Perkebunan Kelapa Sawit (RKP3KS)
6.
Rencana Anggaran Biaya (RAB) TBM 0 – TBM 3
7.
Tahapan pencairan biaya sesuai jadwal/perkembangan TBM 0 – TBM 3
8.
Rencana Anggaran Biaya (RAB) TM 1 – TBM 4
9.
FC KTP dan KK
10. FC SHM atau bukti Legalitas lahan
lain (SKT, Girik, Sporadik, Letter C, pletok,
AJB)
11. FC STDB
12. FC Legalitas Kelompok Tani/Gapoktan/Lembaga
pekebun lainnya/Koperasi/Lembaga lainnya
13. FC Buku Rekening masing masing Anggota Kelompok Tani/ Gapoktan/ Koperasi/ Lembagalainnya
14. Susunan Pengurus
Kelompok Tani/Gapoktan/Koperasi/Lembaga lainnya
15. Surat Kuasa Anggota Kelompok Tani/ Gapoktan/ Koperasi/ Lembaga lainnya
16. Surat Pernyataan Metode Peremajaan
17. Laporan Kegiatan Kelompok Tani/ Gapoktan/ Koperasi/ Lembaga lainnya
18. SuratPerjanjian Kerjasama/Kemitraan penjualan TBS dengan pabrik kelapa sawit dan/atau perusahaan
kelapa sawit yang memiliki PKS di sekitarnya
19. Surat perjanjian dengan penyedia benih unggul bersertifikat (produsen benih/waralaba benih kelapa sawit)
20. Peta Lokasi
Kebun dengan koordinat GPS
Demikian disampaikan, atas
perhatian dan perkenannya diucapkan terima kasih.
Ketua
Kelompok
Tani sawit Bersatu
0 Response to "Contoh Permohonan Peserta Peremajaan Kelapa Sawit"
Post a Comment